SMK Miftahul Ulum Tanjungarum Resmikan Unit Produksi Jurusan Teknik Sepeda Motor.
SMK Miftahul Ulum Tanjungarum merayakan peluncuran Unit Produksi Jurusan Teknik Sepeda Motor pada hari ini, 30 Agustus 2024. Peresmian ini diadakan dengan penuh semangat dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk…